Serangan drone menghantam Rumah Sakit Saudi di El Fasher, Sudan, menewaskan setidaknya 70 orang dan melukai 19 lainnya, memperburuk krisis kemanusiaan di wilayah tersebut
INTERNASIONAL
Ini Tanggapan Kemlu RI Tentang Relokasi Gaza ke Indonesia
Meski disebut sebagai salah satu opsi, informasi terkait rencana relokasi warga Gaza Ke Indonesia, pemerintah tetap fokus pada solusi damai
Gencatan Senjata 42 Hari: Truk Bantuan Kemanusiaan Mulai Masuki Gaza
Truk-truk bantuan kemanusiaan pertama memasuki Gaza melalui Mesir setelah gencatan senjata Israel-Hamas diberlakukan. Kesepakatan ini melibatkan mediasi Mesir, Qatar, dan AS.
IMF Prediksi Stabilitas Ekonomi 2025: Tantangan dan Harapan di Tengah Ketidakpastian
IMF memproyeksikan pertumbuhan ekonomi global yang stabil pada 2025 dengan tren disinflasi. Namun, ketidakpastian kebijakan perdagangan AS tetap menjadi tantangan besar.
Pemerintah Biden Siapkan Aturan Baru, Indonesia Kena Batasan Ekspor Chip AI
Pemerintah AS di bawah kepemimpinan Biden sedang menyiapkan aturan pembatasan ekspor chip AI yang akan memengaruhi berbagai negara, termasuk Indonesia.
Kasus Stormy Daniels, Trump Jadi Presiden AS Pertama dengan Catatan Pidana
Hakim menjatuhkan hukuman bebas tanpa syarat kepada Donald Trump, tetapi putusan juri tetap berlaku.
Peringatan Trump untuk Hamas, Neraka Akan Pecah di Timur Tengah
Presiden terpilih AS Donald Trump memberi ultimatum keras kepada Hamas untuk membebaskan sandera di Gaza sebelum 20 Januari 2025.
Tibet Dilanda Gempa Bumi, Menelan Lebih Dari 100 Korban Jiwa
Gempa bumi berkekuatan 7,6 SR melanda Tibet, menewaskan lebih dari 100 orang dan merusak infrastruktur. Bantuan internasional mulai berdatangan untuk menyelamatkan korban dan menangani krisis kemanusiaan.
Virus HMPV Merebak di Cina, Masyarakat Diminta Tidak Panik dan Tetap Waspada
Sejak akhir Desember 2024, Cina mencatat lonjakan infeksi saluran pernapasan akut, termasuk HMPV
Iran Berang, Mossad lakukan Pembunuhan Ilmuwan Nuklirnya
Eks Kepala Mossad Yossi Chen mengungkap kegiatan oprasi intelijen yang dilakukan di Iran.